Senin, 21 Januari 2013

new figure 2

Mberondong lagi untuk New Figure kali ini!!! Disini ada 6 lagi figure yang dirilis di Good Smile Company dan didominasi oleh IDOLM@STER! Diantaranya dari jajaran "Nendoroid Petite", IDOLM@STER Cinderella Girls, kemudian dari jajaran "Figma" masih dari IDOLM@STER yaitu ada Rin Shibuya, dan Anzu Futaba, lalu dari jajaran "Scaled Figure" ada Homura Akemi dari Puela Magi Madoka, dan "Nendoroid" ada Hatsune Miku Snow: Strawberry White Kimono Version dan Dekacchu Kirari Moroboshi dari IDOLM@STER Simak di sini!

IDOLM@STER Cinderella Girls


Dari permainan sosial "IDOL M@STER Cinderella Girls", datang dalam Nendoroid Petite dengan menampilkan Anzu Futaba, Kaede Takagaki dan Rika Jougasaki dalam paikaian Langka S mereka!
Disini anda juga akan menemukan sebuah set latar belakang sebuah panggung besar yang menunjukan acara "LIVE BATTLE" dari gamenya. Anda tidak hanya dapat mengubah-ngubah posisi panggung, Anda juga dimungkinkan untuk menambahkan 5 idola lainnya sekaligus! Untuk informasi selengkapnya disini

IDOLM@STER Cinderella Girls

IDOLM@STER Cinderella Girls

IDOLM@STER Cinderella Girls

IDOLM@STER Cinderella Girls

IDOLM@STER Cinderella Girls

IDOLM@STER Cinderella Girls
Stage yang disediakan oleh paket


FIGMA RIN SHIBUYA


Masih dari "IDOLM@STER Cinderella Girls", ada Rin Shibuya dalam baju sekolahnya. Didalam pemaketannya, anda akan menemukan ekspresi standar, ekpresi tersenyum, serta tersenyum malu-malu dengan mata tertutup. Ada special part yang disediakan disini, yaitu sebuah tangan yang memungkinkan anda dapat meposisikan salah satu lengannya masuk kedalam saku jaketnya. Dan anjing peliharaannya Hanako juga disediakan lengkap dengan tali nya, jadi Anda bisa memposekan-nya seakan mereka berdua sedang berjalan-jalan. Kawaii!!! Stand standar juga disediakan, jika figma anda kurang seimbang, maka gunakanlah stand ini. Untuk informasi selengkapnya disini

Figma Rin Shibuya

Figma Rin Shibuya

Figma Rin Shibuya



FIGMA ANZU FUTABA


Dari "IDOLM@STER Cinderella Girls", si bintang pemalas "Anzu Futaba"! Ini adalah figma yang buat saya kocak, karena dia dilengkapi dengan ekpresi menguap, senyum terpaksa, dan lelah yang sangat dengan mata tertutup, dan juga sebuah air mata berbentuk stiker dapat anda tempatkan di ekspresi menguap atau saat dia sedang lelah. Sejumlah komponen tambahan pun disertakan, seperti pulshie bunny kesukaannya, dan sebuah Game Console dan sejumlah permen. Stand juga disediakan. Untuk informasi selengkapnya disini

Figma Anzu Futaba

Figma Anzu Futaba

Figma Anzu Futaba



HOMURA AKEMI


Nah kali ini scaled figure dari serial anime "Puela Magi Madoka"! Dia adalah Homura Akemi dalam skala 1/8. Dia hadir dengan beberapa bagian yang dapat Anda ganti.
Anda dapat menampilkannya dengan memegang busur serta menggunakan pita Madoka di rambutnya yang terlihat seperti pada episode 13. Atau anda dapat mengganti rambutnya menjadi kepang dan berkacamata, sambil memegang sebuah bomb, atau memegang stik golf yang terlihat pada episode 10, ada-ada saja ^_^\. Nikmati kepercayaan diri dan sifat malunya Homura dalam satu Figure!!! Untuk informasi selengkapnya disini

Homura Akemi

Homura Akemi

Homura Akemi



NENDOROID SNOW MIKU: STRAWBERRY WHITE KIMONO VER


Saat saya buka page ini, ini merupakan page yang mendapatkan like terbanyak di page Good Smile Company. Ini merupakan design dari fans Hatsune Miku di Piapro yang merupakan pemenang yang disirakan secara langsung di Nico Nico. Yaitu adalah design Snow Miku yang sedikit dewasa yang menggunakan kimono yang sekarang sudah tersedia dalam versi Nendoroid!

Kerudung katunnya dapat dilepas, dan dia dihadirkan dengan 2 gaya rambut ketika dilepaskan. Anda dapat menampilkannya dengan rambut twintails ciri khasnya, atau dengan rambut yang terikat. Sitting Parts juga disediakan untuk menampilkan pose yang lebih santai, dia juga dilengkapi dengan parts musim salju seperti payung, tusuk gigi, dan kelini salju. Untuk informasi selengkapnya disini

NENDOROID SNOW MIKU: STRAWBERRY WHITE KIMONO VER

NENDOROID SNOW MIKU: STRAWBERRY WHITE KIMONO VER

NENDOROID SNOW MIKU: STRAWBERRY WHITE KIMONO VER



DEKACCHU KIRARI MOROBOSHI


Namanya nendoroid, namun raksasa, ya, masih dari IDOLM@STER khusus datang dari Phat,yaitu "Dekacchu Kirari Moroboshi yang ukurannya 4 kali lebih besar dari pada nendoroid biasa, namun jangan berharap anda menemukan parts disini. Harganya sekitar 4000 Yen! Bah! Sughoiiii!!!. disini

DEKACCHU KIRARI MOROBOSHI

DEKACCHU KIRARI MOROBOSHI
Jika dibandingkan Minicchu (from IDOLM@STER Cinderella Girls) mana yang lebih besar?
Keterangan: Nendoroid Dekacchu Kirari Moroboshi dan Minicchu dijual terpisah



Januari 21, 2013   Posted by Nekone Team in , , with No comments

0 komentar:

Posting Komentar

Bookmark Us

Delicious Digg Facebook Favorites More Stumbleupon Twitter

Search